Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Elektro

Aplikasi Dioda

Dioda merupakan komponen aktif dua kutub yang pada umumnya bersifat semikonduktor, yang memperbolehkan arus listrik mengalir hanya ke satu arah (forward bias) dan menghambat arus dari arah sebaliknya (reverse bias) . sumber: wikipedia . Dioda dapat diaplikasikan sebagai berikut: Dioda Zener  Dioda zener adalah diode silicon yang dibuat khusus paling baik pada saat breakdown. Sebagaian besar diode Zener digunakan untuk regulator tegangan pada powersupply dc. Pada saat diode ini mencapai breakdown, dapat dikatakan bahwa tegangannya konstan meskipun terjadi perubahan arus yang besar. Nilai minimum arus reverse harus dijaga agar diode tetap breakdown sehingga berfungsi sebagai regulator tegangan. [https://nindin.files.wordpress.com/2011/05/kurva-karakteristik-dioda.jpg?w=604] [https://66fadli.files.wordpress.com/2012/06/image016.jpg]  • Batas Kemampuan Maksimum Pembuangan daya pada diode zener sama dengan hasil kali tegangan dan arusnya. Pz=Vz.Iz  Jika Pz lebih